Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Melatih Mainz adalah Misi Bunuh Diri bagi Juergen Klopp

By Ade Jayadireja - Selasa, 13 Februari 2018 | 20:17 WIB
Ekspresi Manajer Liverpool FC, Juergen Klopp, dalam laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion St. Mary's, Southampton, pada 11 Februari 2018. (ADRIAN DENNIS/AFP)

"Satu tahun kemudian, saya baru menyadari bahwa tak ada satu tim pun yang akan memberikan kesempatan kedua jika saya dipecat. Bagi saya, itu sedikit seperti misi bunuh diri," kata pria asal Jerman itu.

Nama Klopp semakin harum setelah gabung ke Borussia Dortmund pada 2008.

Total lima gelar ia persembahkan selama tujuh tahun di sana.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P