Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dicap Flop, Romelu Lukaku Buktikan Lebih Tajam dari Alvaro Morata dan Alexandre Lacazette

By Sri Mulyati - Minggu, 18 Februari 2018 | 15:58 WIB
Pelatih Manchester United Jose Mourinho (kanan) bersalaman dengan Romelu Lukaku dalam partai Piala FA lawan Huddersfield Town di Stadion John Smith, 17 Februari 2018. (OLI SCARFF / AFP)

Ia baru mencatat 9 gol dalam 29 laga bersama Arsenal di semua kompetisi.

(Baca Juga: Juan Mata, Kiprah Raja Assist Manchester United)

Jika digabung, kedua pemain tersebut telah menorehkan 21 gol sejauh ini.

Jumlah tersebut setara dengan milik Lukaku dalam 38 pertandingan bersama Manchester United di semua kompetisi.


Striker Arsenal, Alexandre Lacazette, melakukan selebrasi seusai menjebol gawang Crystal Palace dalam pertandingan di Emirates Stadium, Sabtu (20/1/2018)(BEN STANSALL / AFP)

Romelu Lukaku juga tercatat hampir selalu mencetak gol di setiap kompetisi yang diikuti oleh Manchester United.

Ia hanya gagal melesakkan gol kala bermain di Piala Liga Inggris.

Ajang-ajang seperti Liga Inggris (12 gol), Liga Champions (6 gol), Piala FA (4 gol), Piala Super Eropa (1 gol) berhasil menjadi tempat Lukaku mengasah ketajaman.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P