Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Vs Arsenal - Hujan 5 Gol pada Babak Pertama

By Septian Tambunan - Minggu, 30 Desember 2018 | 01:21 WIB
Penyerang Liverpool FC, Sadio Mane (kanan), mencetak gol ke gawang Arsenal dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Liverpool pada 29 Desember 2018. (TWITTER.COM/LFC)

Bola sempat mengenai tubuh Bernd Leno, tetapi tetap masuk ke gawang. Liverpool memimpin 4-1.

Skor 4-1 bertahan sampai turun minum.

(Baca Juga: Messi Ungkap Kelebihan Ronaldo yang Membuat Real Madrid Kehilangan)

Liverpool 4-1 Arsenal (Roberto Firmino 14', 16', Sadio Mane 32', Mohamed Salah 45+2'; Ainsley Maitland-Niles 11')

Susunan pemain Liverpool dan Arsenal:

Liverpool (4-2-3-1): 13-Alisson Becker; 6-Dejan Lovren, 4-Virgil van Dijk, 26-Andrew Robertson, 66-Trent Alexander-Arnold; 5-Georginio Wijnaldum, 3-Fabinho; 23-Xherdan Shaqiri, 9-Roberto Firmino, 10-Sadio Mane; 11-Mohamed Salah

Pelatih: Juergen Klopp

Arsenal (4-2-3-1): 19-Bernd Leno; 12-Stephan Lichtsteiner, 5-Sokratis Papastathopoulos, 20-Shkodran Mustafi, 31-Sead Kolasinac; 34-Granit Xhaka, 11-Lucas Torreira; 15-Ainsley Maitland-Niles, 17-Alex Iwobi, 8-Aaron Ramsey; 14-Pierre-Emerick Aubameyang

Pelatih: Unai Emery

Wasit: Michael Oliver

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Apakah Liverpool akan menyusul kesuksesan Arsenal dengan menjuarai Liga Inggris tanpa terkalahkan? . #liverpool #arsenal

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P