Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Disia-siakan Timnas Spanyol, 6 Mantan Wonderkid Ini Berpotensi Dapat Berkah dari Referendum Catalunya

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Senin, 2 Oktober 2017 | 16:37 WIB
Penyerang Stoke, Bojan Krkic, merayakan gol ke gawang Leicester pada laga Liga Inggris di Stadion Bet365, Stoke, pada 17 Desember 2016. (PAUL ELLIS/AFP)

Kecemerlangan Oriol Romeu masih kalah dengan ketenaran Sergio Busquets, Xabi Alonso, dan Thiago Alcantara.

(Baca Juga: Ini 4 Ungkapan Kesedihan Gerard Pique di Hari Referendum Catalunya, Salah Satunya Rela Pensiun dari Timnas Spanyol)

4. Gerard Deulofeu


Penyerang Barcelona, Lionel Messi (kanan), melakukan selebrasi dengan rekan setimnya Gerard Deulofeu seusai mencetak gol ke gawang Eibar dalam laga lanjutan Liga Spanyol 2017-2018 di Stadion Camp Nou, Barcelona, Spanyol, pada 19 September 2017.(PAU BARRENA/AFP)

Deulofeu juga merupakan salah satu pemain cemerlang namun gagal mendapat tempat di tim utama.

Ia kesulitan mendapat tempat utama di Barcelona sehingga ia harus dipinjamkan ke beberapa klub seperti Everton dan AC Milan.

Tak hanya di klub, Deulofeu juga kesulitan untuk mendapatkan tempat utama di Timnas Spanyol.

Posisinya lebih sering diisi oleh David Silva, Marco Asensio, Pedro, dan Lucas Vazquez.

5. Cristian Tello


Cristian Tello merayakan gol FC Porto ke gawang Tio Ave pada lanjutan Liga Portugal di Stadion Dragao, 30 November 2014.(MIGUEL RIOPA/AFP)