Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Tak Jadi Gaet Angel Di Maria, Begini Ceritanya

By Scholastica Novena M.P.K - Sabtu, 2 September 2017 | 21:17 WIB
Ekspresi pemain sayap Argentina, Angel Di Maria, dalam partai uji coba lawan Brasil di Melbourne, 9 Juni 2017. (SAEED KHAN / AFP)

"Kami harus mengundurkan diri jika itu terjadi."

Kejadian serupa juga dialami Barcelona dalam perburuan Philippe Coutinho dari Liverpool FC.

(Baca juga: Hadapi Spanyol, Gianluigi Buffon Bocorkan Strategi Italia untuk Kalahkan La Furia Roja)

Klub berjuluk The Reds itu mengajukan permintaan harga sebesar 200 juta euro untuk Coutinho.

Tentunya, Barcelona merasa keberatan dengan jumlah sebesar itu.

"Kami tidak ingin terjebak dengan harga pasar yang melonjak. Biasanya, klub tradisional adalah pelaku utama," ucap Soler menegaskan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P