Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pria yang bertanggung jawab atas pergeseran ini adalah Zinedine Zidane.
Sosok asal Prancis itu melakukan investasi dengan membeli pemain muda.
Marco Asensio yang direkrut seharga 3,5 juta euro dan kini memiliki harga pasar 30 juta euro, menjadi salah satu bukti.
Berikut ini adalah selisih pembelian dan penjualan Real Madrid dalam bursa transfer sepuluh tahun terakhir:
2017-2018: + 79,5 juta euro (1,26 triliun rupiah)
2016-2017: + 7,5m juta euro (119 miliar rupiah)
2015-2016: - 69,85 juta euro (1,11 triliun rupiah)
2014-2015: - 18,3 juta euro (290 miliar rupiah)
2013-2014: - 62 juta euro (981 miliar rupiah)
2012-2013: 0 juta euro