Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sementara di atas kedua negara tersebut, ada Belgia, Islandia, Nigeria, dan Swiss yang hanya memiliki satu pemain dari liga lokal.
Daftar Klub Pemasok Pemain Terbanyak di Piala Dunia 2018, Real Madrid Urutan Kedua https://t.co/EgShUJhYMP
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 4 Juni 2018
Liga Kroasia, Maroko, dan Uruguay mengikuti kompetisi di negara-negara tersebut dengan hanya mengirim dua pemain wakil bagi timnasnya masing-masing.
Berikut daftar liga domestik yang menyumbang pemain dengan jumlah terbanyak bagi timnas masing-masing.
23 - Inggris
21 - Rusia
20 - Arab Saudi
19 - Spanyol
15 - Jerman
12 - Korea Selatan
9 - Iran, Prancis
8 - Meksiko, Jepang, Mesir
6 - Kosta Rika, Portugal
5 - Peru, Tunisia
4 - Polandia
3 - Serbia, Panama, Denmark, Kolombia, Brasil, Australia, Argentina
2 - Uruguay, Maroko, Kroasia
1 - Nigeria, Swiss, Islandia, Belgia
0 - Swedia, Senegal
(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on