Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Jerman yang Merindukan Sosok Miroslav Klose di Lini Depan Pada Piala Dunia 2018

By Putra Rusdi Kurniawan - Senin, 18 Juni 2018 | 10:50 WIB
Mantan penyerang Jerman, Miroslav Klose (kedua dari kiri), berdiskusi dengan pelatih timnas Jerman, Joachim Loew (kedua dari kanan) dan staf pelatihnya di Rimini, Italia, Rabu (9/11/2016). (DOK. BILD.DE)

Dua gol pada Piala Dunia 2016 juga mempu membantu Jerman meraih gelar Piala Dunia keempat mereka.

Miroslav Klose sendiri memutuskan pensiun dari timnas satu bulan usai memenangi Piala Dunia 2014 dan memutuskan resmi gantung sepatu pada 1 November 2016.

(Baca Juga: Gabriel Jesus Tak Ingin Bawa Brasil Menang di Piala Dunia dengan Cara Seperti Ini)

Pria yang mulai bersinar bersama Kaisarlautern ini sebenarnya berada bersama skuat timnas Jerman pada Piala Dunia 2018 ini.

Namun status Miroslav Klose di Rusia bukan merupakan seorang pemain melainkan staff kepelatihan Joachim Loew.

Klose tentu harus meningkatkan kembali ketajaman para penyerang Der Panzer agar tak mandul di pertandingan berikutnya.

Pasalnya Jerman harus memenangkan dua laga sisa di Grup F yaitu kontra Swedia dan Korea Selatan jika ingin posisi mereka aman di babak berikutnya.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P