Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kalah dari Belgia, Kesempatan Bagus Inggris untuk Buktikan sebagai Tim Besar

By Verdi Hendrawan - Jumat, 29 Juni 2018 | 08:42 WIB
Bek timnas Inggris, Trent Alexander-Arnold, saat meladeni wawancara dengan wartawan di mix zone Stadion Kaliningrad, Kaliningrad, Rusia, pada Kamis (28/6/2018). (FIRZIE ADRIAN IDRIS/BOLASPORT.COM)

"Tanpa keraguan, hal itu adalah kualitas yang harus ditunjukkan tim papan atas. Pasti ada kemunduran, tetapi kami harus bisa bangkit dan kembali ke puncak permainan. Kita lihat saja, tim-tim yang akan sukses di turnamen ini adalah mereka yang mampu melakukannya," tuturnya.

Jika melihat rekor pertemuan dengan Kolombia, timnas Inggris tidak pernah kalah dalam 3 pertemuan terakhir.

Setelah hanya bermain imbang 0-0 di laga pertama pada September 1995, timnas Inggris berhasil meraih dua kemenangan dan salah satunya terjadi di ajang Piala Dunia 1998 dengan skor 2-0.

(Baca Juga: Sudah 3 Raksasa yang Jadi Korban Timnas Swedia pada Piala Dunia 2018)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P