Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sebab, sosok Lionel Messi disebut-sebut memiliki atribut permainan mirip dengan legenda timnas Argentina, Diego Maradona, yang mampu hadirkan trofi Piala Dunia 1986.
(Baca Juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Lengkap Grup D, Lionel Messi Langsung Bertemu Tim Debutan)
Penyerang berjuluk Mesiah itu mengatakan bahwa dirinya akan bersedia melupakan gelar lain bersama El Barca, jika pada akhirnya mampu mendaratkan titel juara untuk Albiceleste.
Andrea Dovizioso: Gaya Balap Jorge Lorenzo Tidak Cocok untuk Ducati https://t.co/nlzN3O026j
— BolaSport.com (@BolaSportcom) May 29, 2018
"Saya akan menukar semua gelar saya bersama Barcelona demi tim nasional Argentina. Ketika saya menjuarai titel lagi untuk klub, pada saat itu pula timbul keinginan memenangkan sesuatu untuk tim nasional," ujar jebolan akademi La Masia Barcelona.
"Saya tahu itu akan menjadi istimewa dan bermakna. Menjadi juara dunia dengan timnas Argentina adalah hal yang berbeda, sesuatu yang unik," ujarnya lagi.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on