Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Uruguay Bisa Menang Karena Tidak Gila Penguasaan Bola

By Tomy Kartika Putra - Minggu, 1 Juli 2018 | 17:02 WIB
Gelandang timnas Uruguay, Lucas Torreira, berduel dengan penyerang Portugal, Andre Silva, dalam laga babak 16 besar Piala Dunia 2018, Sabtu (30/6/2018) di Fisht Stadium, Sochi. (ODD ANDERSEN / AFP)

(Baca juga: Piala Dunia 2018 Sejauh Ini Sukses, Pemerintah Moskow Langsung 'Bicara' soal Qatar)


Pelatih tim nasional Uruguay, Oscar Tabarez, menjalani jumpa pers di Montevideo, 28 Maret 2016.(MIGUEL ROJO/AFP)

Ditegaskan pria 71 tahun ini, meski sebuah tim tidak mempunyai banyak penguasaan bola, mereka juga dapat mengancam lawan dengan cara yang berbeda.

"Namun, Anda harus mempunyai pertahanan kuat yang mempunyai pemain berkualitas di lini belakang," tutur Tabarez.

"Kami selalu memilih strategi yang kami anggap paling baik."

(Baca juga: Jerman Masuk Kotak, Piala Dunia 2018 Seperti Liga Inggris)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P