Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Alasan Piala Dunia 2018 Tetap Seru Tanpa Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi

By Ade Jayadireja - Rabu, 4 Juli 2018 | 16:36 WIB
Paul Pogba memeluk Lionel Messi setelah partai babak 16 besar Piala Dunia 2018 antara Prancis lawan Argentina di Kazan Arena, 30 Juni 2018. Prancis menang 4-3 dan lolos ke perempat final. (JEWEL SAMAD/AFP)

Teknologi anyar tersebut tak cuma membantu kerja wasit, tetapi juga menciptakan kontroversi.

Salah satu contoh bisa dilihat dalam laga terakhir Grup B antara Spanyol dan Maroko.

Saat pertandingan memasuki masa injury time, Spanyol berhasil menyamakan kedudukan menjadi 2-2 berkat gol Iago Aspas.

Para pemain Maroko protes karena menganggap gol tersebut berbau offside.

Namun, setelah mengecek ulang via VAR, wasit Ravshan Irmatov memutuskan bahwa gol Aspas sah.

Mungkin saja akan tercipta kontroversi-kontroversi lainnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P