Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pulang dari Piala Dunia 2018, Wonderkid Timnas Maroko Tabrak Pejalan Kaki Hingga Tewas

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Selasa, 3 Juli 2018 | 01:54 WIB
Gelandang timnas Maroko, Mbark Boussoufa (kanan), melakukan protes setelah mendapat kartu kuning dari wasit Ravshan Irmatov dalam laga Grup B Piala Dunia 2018 kontra Spanyol di Stadion Kaliningrad, Kaliningrad, Rusia, pada Senin (25/6/2018). (OZAN KOSE / AFP)

Harit untuk sementara telah dibebaskan oleh polisi sembari menunggu penyelidikan lebih lanjut atas kecelakaan itu.

Sementara pihak klub Harit, FC Schalke juga telah mengonfirmasi terkait kecelakaan yang melibatkan pemainnya ini.

"Dengan sangat cemas, pada hari Sabtu (30/6/2018) FC Schalte menerima kabar soal kecelakaan lalu lintas serius dengan korban meninggal yang terjadi pada malam sebelumnya di Marrakech dan melibatkan gelandang Amine Harit," tulis pernyataan dari pihak Schalke.

(Baca Juga: Jalan Lapang Harry Kane Cs Lampaui Prestasi Terbaik Generasi Emas Inggris di Piala Dunia)

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P