Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun di laga melawan Argentina menjadi titik balik dari pemegang gelar Ballon d'Or lima kali.
Messi mencetak gol perdananya di Piala Dunia 2018 dengan sepakan kaki kanan pada babak pertama ke gawang Nigeria.
(Baca Juga: Usai Saksikan Kemenangan Argentina, Diego Maradona Dilarikan ke Rumah Sakit)
Sontak, perayaan sukacita emosional ditunjukkan langsung oleh para penggemar yang hadir di stadion.
Pada babak 16 besar Piala Dunia 2018 nanti, Argentina akan menghadapi Perancis, yang pada pertandingan sebelumnya bermain imbang 1-1 melawan Denmark.