Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inggris Tak Dapat Penalti, Akun Resmi UFC Bela Harry Kane

By Bagas Reza Murti - Rabu, 20 Juni 2018 | 12:36 WIB
Striker timnas Inggris, Harry Kane, dalam partai penyisihan grup G Piala Dunia 2018 kontra Tunisia di Volgograd Arena, Senin (18/6/2018) (NICOLAS ASFOURI / AFP)

(Baca juga: Evaluasi Matchday 1 Piala Dunia 2018, Uruguay Selamatkan Wajah Amerika Selatan)

Dilansir BolaSport.com dari Telegraph, FIFA akan menginvestigasi keputusan VAR tersebut.

Kabarnya, FIFA tak mentolerir kesalahan yang dibuat wasit dalam laga Inggris kontra Tunisia tersebut. Pasalnya Piala Dunia 2018 kali ini telah resmi menggunakan teknologi VAR.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P