Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menpora: Renovasi SUGBK Sudah Mencapai 82 Persen

By Nugyasa Laksamana - Selasa, 8 Agustus 2017 | 20:44 WIB
Inilah kondisi bagian dalam Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, saat ditinjau Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi, Selasa (8/8/2017). (FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM)

"Pernah ada keluhan soal fasilitas disabilitas. Sekarang, di sini sudah disediakan," kata Imam.

SUGBK hanya salah satu sarana olahraga yang direnovasi. Hal itu dilakukan karena Indonesia akan menjadi tuan rumah ajang Asian Games 2018.

Asian Games 2018 akan diselenggarakan di Jakarta dan Palembang pada 18 Agustus hingga 2 September.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P