Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Berbeda dengan para atlet sebelumnya, Tatyana memang terlahir tanpa kaki.
Namun kegigihan perempuan Rusia ini menjadikannya seorang atlet paralimpik cabang maraton.
6. Aimee Mullin
Perempuan Amerika Serikat ini harus kehilangan kedua kakinya pada usia 1 tahun.
Dirinya diamputasi karena mengidap penyakit fibular hemimelia.
Kini Aimee menjadi atlet paralimpik cabang lompat jauh kategori 100 dan 200 meter.
7. Oz Sanchez
Pria bertubuh kekar ini sebelumnya adalah tentara angkatan laut Amerika Serikat.
Akibat kecelakaan motor yang dialaminya pada 2001, dirinya mengalami kelumpuhan pada kedua kakinya.
Setelah kakinya diamputasi, Sanchez justru termotivasi menjadi atlet paralimpik.
Kini dirinya tergabung dalam tim paracycling Amerika Serikat.