Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Berita Populer Olimpik - Insiden Bendera Indonesia yang Terbalik hingga Walk Over Tim Sepak Takraw karena Merasa Dicurangi

By Susi Lestari - Senin, 21 Agustus 2017 | 13:57 WIB
Wasit asal Singapura, Muhammad Radi, dinilai telah mengeluarkan keputusan kontroversial saat laga sepak takraw putri antara Malaysia dan Indonesia, di Kuala Lumpur, Minggu (20/8/2017). (Dok. Kemenpora)

Hingga akhirnya, Indonesia menyatakan walk out dari pertandingan final yang digelar Minggu (20/8/2017).

5. Tanggapan Menpora Imam Nahrawi Terkait Aksi Walk Out Timnas Putri Sepak Takraw Indonesia

Menpora Indonesia, Imam Nahrawi, segera memberikan tanggapan usai menyaksikan secara langsung pemain Indonesia melakukan walk out.

"Seharusnya keputusan wasit harus diambil secara jujur dan tidak memihak. Seperti ada rekayasa untuk menghalangi langkah Indonesia. Apakah kemenangan harus diraih dengan cara seperti ini?" kata Imam Nahrawi dikutip BolaSport.com dari Kemenpora.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P