Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Vs Vietnam - Bermain Tanpa Striker Murni di Menit ke-56, Inilah 9 Fakta Unik Selama Pertandingan

By Metta Rahma Melati - Senin, 11 September 2017 | 17:45 WIB
Feby Eka Putra (depan) selebrasi dengan rekan-rekannya usai mencetak gol ke gawang Filipina dalam duel kedua Grup B Piala AFF U-18 2017, Kamis (7/9/2017) malam WIB. Filipina kalah telak 0-9 dari Timnas U-19 Indonesia. (PSSI)

Le Van Nam kembali cetak gol menjelang babak akhir pertama.

7. Timnas U-19 Indonesia Bermain Tanpa Striker Murni

Setelah Hanis Saghara ditarik keluar digantikan Witan Sulaeman pada menit ke-56.

8. Jumlah Tendangan Sudut Menit ke-60

Indonesia Vs Vietnam

Corners: 5-3

9. Gol Ketiga Vietnam

Bui Hoang Viet melesahkan sundulan ke gawang Indonesia pada menit ke-85, kedudukan 3-0 untuk Vietnam.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P