Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Menurut netizen, Luis Milla akan lebih mudah dipahami jika fasih berbahasa Indonesia.
Netizen mengaku sedikit kesusahan saat Luis Milla menyampaikan sesuatu lewat sebuah caption di sosial media.
(Baca juga: Indonesia Batal Bersua Malaysia, Setelah Vietnam Disikat Myanmar)
"Kakak kakakku tolong dong di bantu transletenya..!! Enggak tau saya artinya...," tulis akun @kukuhampexmatii
"Mbah Luis Milla tolong bicara dengan bahasa Indonesia saya enggak paham. Tapi buat Anda semangat terus, sukses selalu," tulis akun @lukygooners
"Pake bahasa Indonesia dong coach @luismilla kan udah 200k," tulis akun @silentdeadlyfart
"Coach cepat pulang ke Indonesia, belajar bahasa Indonesia. Tinggal lebih lama di negeri ini dan cintai negeri ini," tulis akun @el_fikra
"Coach, saya berharap Anda bisa berbicara bahasa Indonesia, sehingga Anda bisa melatih semua pemain berbakat sepak bola Indonesia dengan baik. Semoga berhasil coach," tulis akun @riowys.