Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berhasil Curi Poin di Kandang Tuan Rumah, Bali United Puji Pemain Baru Ini

By Akhir Mala - Senin, 18 September 2017 | 15:48 WIB
Pemain Arema FC U-19, M Rafli (melompat) sedang berduel dengan pemain Bali United U-19 dalam pertandingan di Stadion Kanjuruhan, Malang (16/9/2017). (OVAN SETIAWAN/BOLASPORT.COM)

"Suatu kebanggan buat saya diberikan kesempatan bermain oleh Coach Wayan Arsana."

"Saya hanya berusaha melakukan yang terbaik untuk tim."

"Saya juga berharap bisa selalu mendapat kesempatan bermain di pertandingan berikutnya," ujar Dida.

Dida semakin termotivasi untuk memberikan permainan terbaik bersama Bali United hingga mampu menembus tim utama.

"Ya, saya semakin termotivasi untuk tampil lebih baik lagi kedepannya."

"Jika Tuhan mengijinkan mungkin saya bisa menembus tim utama bahkan tim senior Bali United suatu saat nanti, tambah Dida.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P