Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

WJC 2017 - 5 Fakta Menarik Seputar Pertandingan Nomor Perorangan di Hari Pertama

By Susi Lestari - Selasa, 17 Oktober 2017 | 11:36 WIB
Tim putra Indonesia untuk Kejuaraan Dunia Junior berpose di lapangan hall pemusatan latihan nasional (pelatnasi) Cipayung, Jakarta Timur, Kamis (5/10/2017). (BADMINTON INDONESIA)

3. Pertandingan Terlama

Laga sengit yang memukau banyak penonton ditampilkan tunggal putra Indonesia dan Malaysia.

Gatjra Piliang Cupu dari Indonesia melawan Tze Yong Ng.

(Baca Juga: Kunjungi Serpong, Marc Marquez dan Dani Pedrosa Sapa Para Pelajar SMK)

Gatjra berhasil mengalahkan Yong Ng dalam waktu 1 jam 7 menit dengan skor 25-27, 21-11, 23-21.

Pertandingan ini menjadi laga paling lama jika dibandingkan dengan yang lainnya.

4. Pemain yang Mengalami Cedera

Pada pertandingan hari pertama ada pemain yang mengalam cedera.

Pemain tersebut adalah Maria Khachaturyan dari Georgia.

Khachaturyan mengalami cedera di gim kedua saat pertandingan melawan Qi Xuan Eoon dari Malaysia.