Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

WJC 2017 - Alasan Gregoria Mariska Ingin Sumbangkan Emas di Kejuaraan Dunia Junior 2017

By Susi Lestari - Selasa, 17 Oktober 2017 | 14:52 WIB
Gregoria Mariska Sukses Menekuk Perlawanan Pebulu Tangkis Jepang di Kejuaraan Dunia Junior 2017, Sabtu (17/10/2017) (SUSI LESTARI/BOLASPORT.COM)

Nama-nama seperti Goh Jin Wei (Malaysia), Han Yue (China), dan Pattarasuda Chaiwan (Thiland).

"Kalau sama Goh Jin Wei beberapa kali bertemu sehingga sudah paham pola permainannya. Begitu juga Goh Jin Wei," kata Gregoria.


Gregoria Mariska Sukses Menekuk Perlawanan Pebulu Tangkis Jepang di Kejuaraan Dunia Junior 2017, Sabtu (17/10/2017)(SUSI LESTARI/BOLASPORT.COM)

Sementara dengan Han Yue, Gregori sudah bertemu saat di nomor beregu.

"Kalau sama Han Yue sudah pernah bertemu dan menang kemarin. Sedangkan dengan Chaiwan juga sudah tiga kali bertemu. Untuk sementara keunggulan 3-0 untuk saya," tambah Gregoria.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P