Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Melarang Perempuan Transgender Bertanding, Otoritas Liga Rugby Australia Dikritik

By Imadudin Adam - Kamis, 19 Oktober 2017 | 07:42 WIB
Rugby (AFF/Test)

"Walaupun tidak boleh ikut serta dalam pemilihan pemain, AFL memberi saya izin sepenuhnya untuk memperkuat Ainslie tahun depan di kompetisi AFL Canberra, yang membuat saya senang dan menanti tahun mendatang, sebelum berharap bisa diusulkan dalam pemilihan tahun depan."

Di laman Twitter-nya, Mouncey mengucapkan selamat kepada para calon pemain yang ikut pemilihan, khususnya para pemain asal Canberra.

Dengan tinggi 190cm dan berat 100kg, Mouncey sudah turun delapan kali memperkuat Ainslie dan mencetak 17 gol.

Berita ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul: Perempuan transgender Australia dilarang bertanding di liga rugbi putri)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P