Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bitburger Open 2017 - Hasil Hari Ketiga pada Kamis, 2 November 2017, Berapa Sisa Wakil Indonesia?

By Any Hidayati - Jumat, 3 November 2017 | 08:40 WIB
Pemain spesialis ganda campuran, Hafiz Faisal (kiri), akan menjadi pasangan baru bagi Gloria Emanuelle Widjaja pada sisa turnamen yang masuk ke dalam kalender kompetisi 2017. (BADMINTON INDONESIA)

21-15, 18-21, 21-15

Babak Kedua

Tunggal Putri

1. Hanna Ramadini (kalah) vs Pai Yu Po (Taiwan)

21-17, 19-21, 16-21


Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Dinar Dyah Ayustine, saat menjalani laga melawan Kim Hyo-min (Korea Selatan) pada putaran kualifikasi turnamen Prancis Terbuka di Stade Pierre de Coubertin, Paris, Selasa (24/10/2017).(BADMINTON INDONESIA)

2. Dinar Dyah Ayustine vs Pornpawee Chochuwong (Thailand)

21-19, 13-21, 22-20

Ganda Putra


Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, mengembalikan kok ke arah Lee Jhe-Huei/Lee Yang (Taiwan). Fajar/Rian kalah dengan skor 11-21, 19-21 pada laga perempat final yang berlangsung di Stade Pierre de Coubertin, Jumat (27/10/2017).(BADMINTON INDONESIA)