Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terpopuler Olimpik Sabtu (9/12/2017) - CLBK Ganda Putra Malaysia hingga Terbang ke Dubai, Tak Lupa MotoGP dan UFC

By Any Hidayati - Minggu, 10 Desember 2017 | 08:33 WIB
Francis NGannou (kiri) menumbangkan Alistair Overeem (kanan) pada ajang UFC 218 yang berlangsung di Little Caesars Arena, Michigan, Amerika Serikat, Sabtu (2/12/2017). (TWITTER.COM / FRANCIS NGANOUU)

Mantan pelatih ganda putra Malaysia, Jeremy Gan, mengatakan bahwa Goh V Shem/Tan Wee Kiong masih memiliki kesempatan untuk kembali menjadi ganda putra terbaik dunia.

Jeremy menilai alasan berpisahnya Goh dan Tan empat bulan lalu merupakan gejala umum yang sering terjadi pada pasangan ganda putra.

(Baca Juga: Andai Masih di Ducati, Cal Crutchlow Sesumbar Bisa Samai Andrea Dovizioso)

3. Masih Terkena Sanksi, Brock Lesnar Tetap Jadi Incaran Petarung UFC yang Baru Naik Daun Ini


Brock Lesnar mengalahkan Braun Strowman dalam WWE No Mercy di Staples Center, Los Angeles, California, Senin (25/9/2017) WIB. (WWE)

Petarung UFC, Francis Ngannou, tidak hanya berniat untuk melebarkan kariernya dengan menantang juara tinju kelas berat tetapi juga menantang salah satu atlet terkenal, Brock Lesnar.

Terlepas dari pencapaian yang telah ditorehkan Lesnar, Ngannou yakin kalau dirinya mampu menaklukan petarung berusia 40 tahun itu dengan mudah.

(Baca Juga: Sebastian Vettel Menganggap Formula E Bukanlah Balapan Masa Depan)

4. Rahasia Dibalik Ritual Valentino Rossi Sebelum Melakukan Balapan MotoGP


Valentino Rossi menggeber motor Yamaha YZR-M1 pada tahun 2004.(SPORTBIKERIDER.US)