Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Malaysian Masters akan menjadi turnamen yang kompetitif karena pemain nomor satu dunia, Tai Tzu Ying (Taiwan) telah mengkonfrimasi untuk berpartisipasi. Mudah-mudahan, saya bisa mendapatkan hasil yang baik," kata Goh Jin Wei menambahkan.
Selain Tai Tzu Ying, ada tiga nama pemain tunggal putri elit dunia yang dijadwalkan akan berpartisipasi pada Malaysian Masters 2018.
Tiga pemain tersebut adalah Pusarla V. Sindhu (India), Akane Yamaguchi (Jepang), dan Carolina Marin (Spanyol).
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on