Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inilah Sosok Dibalik Kompetisi Paralimpik Dunia

By Imadudin Adam - Jumat, 5 Januari 2018 | 08:52 WIB
Dr. Ludwig Guttman sang pencetus kompetisi paralimpik (CAREBOX)

Empat tahun kemudian, atlet dari Inggris dan Belanda berkompetisi di gelaran kedua di kompetisi Stoke Mandeville Games, mengikuti Olimpiade yang digelar 4 tahun sekali.

Kompetisi ini merupakan visi dari Dr. Guttmann bahwa atlet difabel seharusnya diberikan kesempatan yang sama seperti atlet yang memiliki anggota tubuh yang lengkap di ajang kompetisi internasional dan mereka juga seharusnya dikenal di seluruh dunia lewat prestasi olahraganya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P