Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Anthony Sinisuka Ginting dan Peluang 10 Besar Tunggal Putra Dunia

By Any Hidayati - Senin, 29 Januari 2018 | 10:22 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, berpose dengan medali yang didapatnya sebagai juara pada Indonesia Masters 2018 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (28/1/2018). (FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM)

Jika Anthony sukses menembus 10 besar dunia maka ia akan menjadi tunggal putra terbaik Indonesia sekaligus meraih peringkat tertinggi sepanjang kariernya.

(Baca Juga: Max Verstappen Tidak Senang Dibilang Mirip dengan Pebalap Legendaris F1)

Pengumuman resmi perubahan peringkat dunia akan dilakukan pada Kamis (1/2/2018) di laman resmi BWF Badminton.

Kita tunggu saja perubahan peringkat dunia terbaru Kamis pekan ini di bwfbadminton.com.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P