Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Di hari pertama, Jadadish mengatakan kedua pemain tidak memberikan pernyataan apapun.
"Para pemain tidak memberikan pernyataan apapun pada sesi hari pertama. Di hari kedua, akan dilakukan pembelaan. Pengacara akan mewakili para pemain," tutur Jadadish.
(Baca Juga: Musuh Bebuyutan Marcus Gideon/Kevin Sanjaya Akhirnya Pecah Telur di Swiss Open 2018)
Setelah menggelar sidang selama dua hari, BWF akan memberikan keputusan akhir pada kedua pemain.
Jika terbukti bersalah, kedua pemain akan dilarang bermain bulu tangkis secara profesional lagi dalam kurun waktu seumur hidup.
Sementara itu, sidang hari kedua akan digelar pada Selasa (27/2/2018) mulai pukul 10.00 waktu Singapura.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on