Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terpopuler Olimpik - Geliat Semifinal German Open 2018 yang Makin Panas hingga Isyarat MotoGP Bakal Digelar di Indonesia

By Any Hidayati - Minggu, 11 Maret 2018 | 10:01 WIB
Pasangan ganda putra nasional, Mohammad Ahsan (kanan)/Hendra Setiawan, mengembalikan shuttlecock dari lawan mereka, Lee Jhe-Huei/Lee Yang (Taiwan), pada babak perempat final turnamen Jerman Terbuka 2018 yang berlangsung di Innogy Sporthalle, Mulheim an der Ruhr, Jerman, Jumat (9/3/2018). (BADMINTON INDONESIA)


Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, saat dirubungi wartawan usai meninjau kondisi Sirkuit Sentul, Bogor, pada Selasa (6/3/2018().(instagram/anandamikola27)

Indonesia sangat serius dengan rencana menyelenggarakan salah satu balapan MotoGP pada masa mendatang.

Bos Dorna mengaku telah menerima permohonan dari Brasil, Meksiko, China, India, Kazakhstan, dan tentunya Indonesia.

5. Olahraga Panah Popularitasnya Naik di Sumatra Utara


Indonesia meraih medali perunggu di cabang olahraga panah nomor mixed team compound, Rabu, (14/2/2018).(IMADUDIN ADAM/BOLASPORT.COM)

Masyarakat Kota Medan, Sumatra Utara, saat ini menjadikan olahraga panah sebagai salah satu olahraga favorit.

Hal tersebut terlihat dari peningkatan atlet panahan sebesar 70 persen kurun waktu 2012 hingga 2018.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P