Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kehilangan 2 Pahlawan Piala Thomas 2016, Bagaimana Nasib Denmark Tahun Ini?

By Any Hidayati - Jumat, 11 Mei 2018 | 14:59 WIB
Pasangan ganda putra Denmark, Mathias Boe (kanan)/Carsten Mogensen, mengembalikan kok dari pasangan Korea Selatan, Ko Sung-hyun/Shin Baek-cheol, pada perempat final Korea Terbuka di Seoul, Jumat (18/9/2016). ( JUNG YEON-JE/AFP PHOTO )

Walaupun begitu Holst benar-benar telah dicoret dari skuat Piala Thomas 2018 sehingga Denmark dipastikan kehilangan dua pahlawan mereka dua tahun lalu.

(Baca Juga: Carsten Mogensen Mundur dari Tim Thomas Denmark 2018, Ini Dia Penggantinya)

Di sektor ganda, absennya Carsten Mogensen akan diganti dengan kehadiran Anders Skaarup Rasmussen.

Sementara itu, tim putri Denmark juga dipastikan kehilangan pasangan ganda putri terbaik mereka, Kamilla Rytter Juhl/Christinna Pedersen.

Pasangan berperingkat kedua dunia itu mundur dari skuat untuk Piala Uber 2018 karena alasan pribadi.

Tahun ini, Piala Thomas dan Uber akan berlangsung pada 20-27 Mei mendatang di Impact Arena, Bangkok, Thailand.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P