Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Petenis berusia 31 tahun ini memastikan tempat pada babak keempat setelah servis kerasnya gagal dikembalikan dengan sempurna oleh Pliskova.
.@MariaSharapova va en 8e après sa victoire 6-2 6-1 en seulement 59 minutes de match face à Karolina Pliskova. #RG18 pic.twitter.com/a7bMkoRpwG
— Roland-Garros (@rolandgarros) June 2, 2018
Dari laga tunggal putri lainnya, kemenangan telak juga diraih juara Roland Garros 2016, Garbine Muguruza.
Petenis Spanyol itu lolos setelah menundukkan Samantha Stosur (Australia) dengan skor 6-0, 6-2.
Sementara itu, kejutan juga berhasil dibuat oleh Anett Kontaveit. Wakil Estonia ini melaju ke babak keempat setelah menyingkirkan pemain unggulan kedelapan, Petra Kvitova (Republik Ceska), 7-6(8-6), 7-6(7-4).