Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Biar Enggak Kaget Lihat Angka di Timbangan Usai Lebaran, Simak 3 Tips Berikut Ini

By Katarina Erlita Candrasari - Selasa, 19 Juni 2018 | 10:34 WIB
Timbangan berat badan (kompas.com)

Menurut banyak penelitian yang dilakukan, melakukan aktivitas seperti angkat beban adalah salah satu bentuk latihan terbaik yang dapat membantu meningkatkan tingkat metabolisme dan lebih cepat membakar kalori.

Untuk pria ataupun wanita dapat melakukan latihan fisik setidaknya tiga kali dalam seminggu untuk menjaga kondisi tubuh.

3. Mengonsumsi makanan kaya protein

Jika menginginkan penurunan berat badan secara efektif, kita bisa melakukannya dengan menjaga tingkat metabolisme tetap sehat.

Sangat penting untuk mengonsumsi makanan kaya protein seperti susu, buncis, ayam, pisang, bayam, telur, keju, dan lain-lain.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P