Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Fakta Mengejutkan Mengenai Lionel Messi, dari Tolak Spanyol hingga Kelainan Hormon

By Muhammad Shofii - Kamis, 28 Juni 2018 | 15:49 WIB
Lionel Messi, andalan timnas Argentina di Piala Dunia 2018. ( ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM )

Namun, ia menolak untuk bermain bersama timnas Spanyol karena ia selalu menganggap dirinya "lebih Argentina".

Messi memiliki kakek moyang yang lahir di Catalan.

2. Bertemu dengan istrinya saat usia 5 tahun

Messi bertemu dengan istrinya, Antonella Roccuzzo saat ia masih berusia 5 tahun.


Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi, berpose bersama istrinya, Antonella Roccuzzo, dalam acara The Best FIFA Football Awards di London, Inggris, pada 23 Oktober 2017.(GLYN KIRK/AFP)

Keduanya terus bersilaturahmi tanpa putus pertemenan, bahkan ketika Messi pindah ke Barcelona di usia 14 tahun.

Akhirnya, mereka menikah dan sudah memiliki 3 orang anak saat ini.

3. Tinggi badan Messi

Saat Messi masih kecil, Messi mengalami defisiensi hormon pertumbuhan yang berdampak pada tinggi badannya.

Walau tinggi badannya tidak setinggi pesepak bola lainnya, itu tidak membuat dirinya menyerah.