Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Greysia/Apriyani baru bisa benar-benar unggul setelah berhasil mencetak empat poin beruntun.
(Baca Juga: Cal Crutchlow Kecewa dengan Hasil Balapan MotoGP Belanda 2018 meski Start dari Baris Terdepan)
Melalui tambahan poin itu, mereka memimpin skor menjadi 12-8.
Setelah itu, Greysia/Apriyani tak lagi memberi kesempatan kepada pasangan lawan untuk mendekati perolehan poin mereka.
Pada akhir laga, Greysia/Apriyani berhasil menang dengan skor yang cukup telak.
Hasil ini membuat Greysia/Apriyani menjadi pasangan ganda putri ketiga yang lolos ke babak 16 besar Indonesia Open 2018.
Sebelumnya, duet Agatha Imanuela/Siti Fadia Silva Ramadhanti dan Anggia Shitta Awanda/Ni Ketut Mahadewi Istarani sudah lebih dulu melaju ke babak kedua.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on