Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Heboh, Ini 3 Dampak yang Dirasakan Publik Italia atas Rumor Kepindahan Cristiano Ronaldo ke Juventus

By Nina Andrianti Loasana - Minggu, 8 Juli 2018 | 19:39 WIB
Penyerang Portugal, Cristiano Ronaldo, merayakan golnya ke gawang Spanyol dalam laga Grup B Piala Dunia 2018, Jumat (15/6/2018) di Stadion Fisht, Sochi. ( NELSON ALMEIDA / AFP )

3. Penjual es krim lokal membuat es krim edisi khusus Cristiano Ronaldo


Penyerang Portugal, Ricardo Quaresma (kiri), merayakan golnya bersama Cristiano Ronaldo dalam laga Grup B Piala Dunia 2018 kontra Iran di Mordovia Arena, Saransk, Rusia pada 25 Juni 2018. ( MLADEN ANTONOV/AFP )

Demam Cristiano Ronaldo rupanya sudah mencapai fans Juventus di dekat kota Turin.

Di kota tersebut seorang penjual es krim khas Italia atau gelato membuat es krim edisi khusus Cristiano Ronaldo.

(Baca Juga: Harry Maguire, Merajut Mimpi dari Tribune Penonton untuk Jadi Pahlawan Inggris)

Es krim tersebut diberi nama "CR7 Cup" dan di jual di sebuah kedai gelato dekat dengan tempat latihan Juventus.

Pemilik kedai tersebut mengatakan bahwa motivasinya membuat es krim tersebut adalah sebagai wujud harapan agar transfer tersebut benar terjadi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P