Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Efek Alisson Becker Gabung Liverpool, Loris Karius Pilih Bermain Game ketimbang Berlatih

By Eko Isdiyanto - Minggu, 22 Juli 2018 | 16:31 WIB
Ekspresi kiper Liverpool FC, Loris Karius, setelah dibobol Real Madrid dalam laga final Liga Champions di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kyiv, Ukraina pada 26 Mei 2018. (FRANCK FIFE/AFP)

Terlepas dari itu, performa tidak konsisten Loris Karius dibawah mistar gawang tim dianggap sebagai biang masalah klub.

Mengatasi hal tersebut, manajemen klub secara tidak langsung membuat rekor pembelian penjaga gawang.

(Baca juga: Maverick Vinales Pamer Foto saat Liburan, Netizen: Astaga Dragon, Gantengnya Kurang Ajar!)

Alisson Becker menjadi penjaga gawang termahal di dunia setelah Liverpool menggaetnya dari AS Roma.

Dengan mahar 67 juta pound atau lebih dari 1,2 triliun rupiah, penjaga gawang asal Brasil ini sukses mendarat di Liverpool.

Seiring kedatangan Alisson Becker ke Liverpool, Loris Karius sepertinya akan mendapat banyak waktu untuk bermain game Fortnite tersebut.

(Baca juga: Santainya Kylian Mbappe saat Menyaksikan Klubnya Bertanding)

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P