Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami tidak memiliki target pemain tertentu dalam benak. Kami hanya akan bermain dengan cara kami dan menghadapi setiap lawan satu per satu," kata Fukushima menjelaskan soal Kejuaraan Dunia 2018.
(Baca Juga: Diperkuat Pemain Top Dunia, 2 Negara Ini Bakal Jadi Lawan Berat Tim Voli Putri Indonesia pada Asian Games 2018)
Berstatus unggulan dua Kejuaraan Dunia 2018, Fukushima/Hirota mendapatkan tiket bye dan langsung ke babak 32 besar.
Calon lawan Fukushima/Hirota pada babak kedua akan ditentukan paa pertandingan antara Ashiwini Ponnappa/Reddy N Sikki (India) kontra Chiang Kai Hsin/Hung Shih Han (Taiwan).
Kejuaraan Dunia 2018 berlangsung pada Senin (30/7/2018) hingga Minggu (5/8/2018) di Nanjing Sport Institute, Nanjing, China.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on