Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
3. Latihan terasa mudah
Saat olahraga yang sebelumnya terasa sulit menjadi jauh lebih mudah, artinya tubuh Anda sudah cukup beradaptasi dan membuat kemajuan pesat dengan olahraga tersebut.
Hal ini termasuk salah satu tanda olahraga tersebut sudah tidak cocok lagi untuk Anda dan harus beralih ke tingkat yang lebih tinggi.
4. Nyeri otot
Umumnya, nyeri otot akan terjadi sesekali dan bisa dengan mudah sembuh dalam beberapa jam usai berolahraga.
Namun, jika yang terjadi justru sebaliknya, bisa jadi artinya jenis olahraga tidak cocok dengan Anda.
Hal ini dijelaskan lebih lanjut oleh Emily Paskins, pelatih olahraga asal Amerika Serikat.
Ketika Anda tetap memaksakan untuk melakukan olahraga yang sebetulnya tidak sesuai dengan Anda, maka otot akan memerlukan waktu lebih lama untuk pulih.
(Baca juga: Mengenal Dita Soedarjo, Sosok Cantik yang Dikabarkan Jadi Calon Istri Denny Sumargo)