Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ganda Putra Malaysia Ini Optimistis Dapat Hasil Positif pada Asian Games 2018 meski Tampil Kurang Konsisten

By Delia Mustikasari - Rabu, 8 Agustus 2018 | 19:26 WIB
Pasangan ganda putra Malaysia, Goh V Shem/Tan Wee Kiong, bereaksi saat melakoni laga melawan Zhang Nan/Fu Haifeng pada babak final Olimpiade Rio 2016. ( GOH CHAI HIN/AFP PHOTO )

"Ini adalah situasi yang baik untuk ganda putra Malaysia. Sekarang kami memiliki tiga pasang (termasuk Teo Ee Yi/Ong Yew Sin) yang mampu menjadi pesaing utama dalam kompetisi internasional," aku Goh.

"Saya berharap mereka (Aaron-Wooi Yik) akan mempertahankan kinerja mereka dan terus bekerja keras."

Pertandingan bulu tangkis pada Asian Games akan digelar di Istora Senayan, Gelora Bung Karno di Jakarta pada 19-28 Agustus.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P