Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Jangan melakukan hal ini, nak," tulis Balotelli pada unggahan tersebut.
Terlepas dari momen horor tersebut, pelatih OGC Nice dikabarkan marah dengan sang pemain.
(Baca juga: Paul Pogba Ubah Gaya Rambut, Nuansa Piala Dunia Akan Dibawa ke Manchester United)
Dilansir BolaSport.com dari The Sun, Patrick Vieira marah dikarenakan Balotelli belum juga bergabung dengan berlatih bersama tim.
Di sisi lain, sang pemain santer dikabarkan ingin pindah ke klub rival, Olimpyque Marseille.
Meskipun keinginan tersebut harus kandas karena sang agen, Mino Raiola mematok harga yang tinggi untuk Balotelli.
(Baca juga: Diejek Mohamed Salah, Begini Balasan Dejan Lovren)