Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aprilia Manganang Berharap PP PBVSI Lebih Perhatikan Jam Terbang Pemain

By Nugyasa Laksamana - Sabtu, 1 September 2018 | 15:37 WIB
Pemain timnas Indonesia, Aprilia Manganang, melakukan smash di pertandingan cabang voli putri melawan Hongkong di Tennis Indoor, Gelora Bung Karno, Selasa (21/8/2018) malam WIIB. ( ANTHONY WALLACE / AFP )

"Saat kami pulang ke Indonesia, uji coba dilanjutkan dengan bertanding melawan pemain cowok. Pastinya kan nggak akan dapat secara permainan," tutur dia.

Meski begitu, Aprilia bersyukur dengan pencapaian Indonesia pada Asian Games 2018.

Peringkat ke-7 menjadi pencapaian terbaik tim putri pada Asian Games setelah tahun 1986.

"Tim ini sudah bagus. Para pemain senior selalu mendukung yang junior. Namun, kami hanya kurang pengalaman di level internasional. Itu saja," ucap Aprilia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P