Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Anies bukan satu-satunya kepala daerah yang memberikan bonus kepada atletnya terkait Asian Games 2018.
Sebelumnya, Walikota Bogor Bima Arya Sugiarto juga berniat memberikan apartemen dan pekerjaan untuk atlet taekwondo putri, Defia Rosmaniar.
Defia merupakan atlet asal Bogor yang mempersembahkan medali emas pertama untuk Indonesia pada Asian Games 2018.