Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadi Relawan di Lombok, Lalu Muhammad Zohri Mengaku Gemetar Gara-gara Ini

By Nina Andrianti Loasana - Rabu, 5 September 2018 | 19:16 WIB
Sprinter asal Indonesia, Lalu Muhammad Zohri bereaksi seusai final nomor lari 100 meter putra cabang atletik Asian Games 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (26/8/2018). (FERNANDO RANDY/TABLOID BOLA)

Uniknya, dalam video tersebut Lalu mengaku gemetar.

Bukan karena kedinginan atau ketakutan, Lalu rupanya gemetar karena merasa grogi harus berbicara di depan kamera.

"Mari ulurkan tangan untuk Lombok-NTB. Maaf Kalo suaranya bergetar, harap maklum soalnya Lebih terbiasa keliling lapangan Bukan didepan kamera. Beginilah Kalo depan kamera gerogi -_- selamat pagi, jangan lupa dua raka'atnya #pmi #lombok #lombokbangkit #lombokkuat #duarakaat" tulis Lalu di kolom caption.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P