Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Japan Open 2018 - Ini Penyebab Ricky/Debby Tersingkir Prematur

By Susi Lestari - Selasa, 11 September 2018 | 12:13 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia, Ricky Karanda Suwardi (kanan) dan Debby Susanto. (NUGYASA LAKSAMANA/BOLASPORT.COM)

(Baca Juga: Berita MotoGP San Marino 2018 - Valentino Rossi: Ada Apa dengan Yamaha?)

"Memang di pertandingan ini kami seperti kurang yakin, bolanya banyak yang mengambang. Kami kurang menekan, malah tertekan lawan. Kami sudah mencoba mengubah permainan di gim kedua, lebih siap menyerang, tetapi belum berhasil," ungkap Ricky.

"Harus diakui kalau Zheng/Huang itu bisa konsisten dalam pola main. Sebetulnya pukulan-pukulan mereka tidak terlalu spesial sekali, tetapi mereka bisa bermain cepat, jarang mati sendiri, dan rapi," tambah Debby.

Dengan kekalahan ini, Ricky/Debby pun tidak bisa melanjutkan langkah ke babak kedua Japan Open 2018.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Dapatkan @tabloid_bola edisi Selasa nomor 2.903, Liputan Eksklusif Sepak Bola Nasional: Indonesia Mencari Bek Kanan. Terbit mulai 10 September 2018.

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P