Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Hasil Fuzhou China Open 2018 - Indonesia Sisakan 6 Amunisi untuk Fase 8 Besar

By Doddy Wiratama - Kamis, 8 November 2018 | 20:53 WIB
Ekspresi Praveen Jordan setelah memenangi salah satu laga Fuzhou China Open 2018 bersama dengan Melati Daeva Oktavianti. (BADMINTON INDONESIA)

Sedangkan nomor tunggal putra dan ganda putri tinggal menyisakan satu wakil lewat Anthony Sinisuka Ginting dan Greysia Polii/Apriyani Rahayu.

Berikut hasil lengkap pertandingan wakil Indonesia pada Fuzhou China Open 2018:

  • Anthony Sinisuka Ginting vs Jonatan Christie: 22-20, 20-22, 21-11
  • Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir vs Hwi Tae-kim/Kim Hye-jeong (Korea Selatan): 21-4, 21-15
  • Tommy Sugiarto vs Kidambi Srikanth (India): 21-10, 9-21, 9-21
  • Rinov Rivaldy/Debby Susanto vs Wang Yilyu/Huang Dongping (China): 10-21, 16-21
  • Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Chan Peng Soon/Goh Liu Ying (Malaysia): 21-17, 21-15
  • Greysia Polii/Apriyani Rahayu vs Kim Hye-jeong/Kong Hee-yong (Korea Selatan): 21-16, 21-19
  • Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Min Hyuk-kang/Kim Won-ho (Korea Selatan): 21-18, 21-11
  • Wahyu Nayaka Arya Pangkaryanira/Ade Yusuf Santoso vs Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty (India): 21-16, 14-21, 15-21
  • Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Takeshi Kamura/Keigo Sonoda (Jepang): 13-21, 21-17, 21-9

Babak perempat final Fuzhou China Open 2018 sendiri akan berlangsung pada Jumat (9/11/2018) mulai pukul 13.00 WIB.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Ini gaya Jose Mourinho yang membuat kesal suporter dan beberapa pemain Juventus. . #juventini #josemourinho #manchesterunited #juventus .

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P