Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal WWE Survivor Series 2018 - Saatnya Pegulat RAW dan SmackDown Adu Ketangguhan

By Doddy Wiratama - Minggu, 18 November 2018 | 23:37 WIB
Poster promosi WWE Survivor Series 2018 yang akan diselenggarakan pada Minggu (18/11/2018) petang waktu Amerika Serikat atau Senin (19/11/2018) pagi waktu Indonesia. (TWITTER.COM/WWE)

Survivor Series 2018 sendiri bakal dimulai dengan pre-show yang menampilkan duel tag team 10 lawan 10 antara wakil RAW dan SmackDown.

Berikut jadwal lengkap pertandingan WWE Survivor Series 2018.

No PERTANDINGAN STIPULASI
1 RAW: Roode&Gable, The Revival, The B-Team, Lucha House Party, The Ascencsion Vs SmackDown: Gallows&Anderson, The Usos, The New Day, Sanity, dan The Colons Tag Team 10 Vs 10 (Pre-Show)
2 The Author of Pains/ Akam dan Rezar (RAW Tag Team Champion) Vs The Bar/ Cesaro dan Sheamus (SmackDown Tag Team Champion) Tag Team Match
3 Buddy Murphy (c) Vs Mustafa Ali Single Match untuk WWE Cruiserweight Championship
4 RAW: Braun Strowman, Dolph Ziggler, Drew McIntyre, Finn Balor, dan Bobby Lashley Vs SmackDown: The Miz, Shane McMahon, Samoa Joe, Rey Mysterio, dan Jeff Hardy Men Tag Team 5 Vs 5
5 RAW: Natalya, Mickie James, Nia Jax, Tamina Snuka, dan Ruby Riott Vs SmackDown: Carmella, Naomi, Asuka, Sonya Deville, dan satu pegulat yang belum ditentukan. Women Tag Team 5 Vs 5
6 RAW: Seth Rollins (Juara Intercontinental) Vs Smack Down: Shinsuke Nakamura (Juara US) Single Match
7 RAW: Ronda Rousey (Women's Champion) Vs SmackDown: Charlotte Flair Single Match
8 RAW: Brock Lesnar (Universal Champion) Vs SmackDown: Daniel Bryan (WWE Champion) Single Match


WWE Survivor Series 2018 sendiri menurut rencana akan diselenggarakan pada Minggu (18/11/2018) mulai pukul 16.00 waktu setempat.

Jika dikonversi dalam waktu Indonesia, maka ajang itu akan dimulai pada Senin (19/11/2018) mulai pukul 07.00 WIB/08.00 WITA/09.00 WIT.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Klasemen sementara Grup B Piala AFF 2018. #pialaaff2018 #aff2018 #indonesia #timnas #timnasindonesia #timnasday

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P