Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
(Baca juga: Disiksa Hingga Nyaris Meninggal, Atlet Korea Selatan Seret Pelatihnya ke Pengadilan)
Agenda tersebut terjadi di turnamen Indonesia Masters 2019 dimana pada turnamen tersebut, duet ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir akan menjalani kebersamaan terakhirnya.
Liliyana Natsir sudah memutuskan untuk gantung raket alias pensiun setelah menjalani turnamen Indonesia Masters 2019 di hadapan publik Istora Senayan.
Momen tersebut tentunya akan menyita banyak perhatian dan sayang untuk dilewatkan.
Berikut adalah jadwal lengkap turnamen bulu tangkis level BWF World Tour Super 500 ke atas yang akan digelar pada tahun 2019.
(Baca juga: Eks Real Madrid Ini Dinilai Punya Kemampuan Tak Terbatas di NBA)
1. Malaysia Masters
Super 500
Kuala Lumpur
15-20 Januari 2019
350.000 dolar AS
(Rp 5.072.392.500)
Super 500
Jakarta
22-27 Januari 2019
350.000 dolar AS
(Rp 5.072.392.500)