Alexis Sanchez dan Romelu Lukaku Langsung Naik Kelas di Bawah Asuhan Solskjaer
By
Sri Mulyati - Minggu, 6 Januari 2019 | 21:43 WIB
Striker Manchester United, Romelu Lukaku, beraksi dalam laga melawan Reading pada putaran ketiga Piala FA di Stadion Old Trafford, Manchester United, Inggris, Sabtu (5/1/2019). (TWITTER.COM/MANUTD)
Dalam dua laga tersebut, Sanchez mampu mencetak dua gol untuk Manchester United .
(Baca juga: Eks Pemain Queens Park Rangers Gantikan Ilham Udin Armaiyn di Selangor FA )
Yang menarik, Lukaku juga berhasil memperoleh catatan spesial di dua laga tersebut.
Romelu Lukaku selalu mampu mencetak gol kala melawan Newcastle United di Liga Inggris dan Reading di Piala FA.
(Baca juga: AC Milan Terbuka Dapatkan Pemain Incaran dari Klub Liga Super China )
(Baca juga: Antar Timnas Vietnam Juarai Piala AFF 2018, Kiper Kelahiran Rusia Ini Gabung Klub Elite Liga Thailand )
(Baca juga: Sudah di Malaysia, Striker Andalan Persib Musim 2018 Jalani Hal Ini Sebelum Dikontrak Kedah FA )
View this post on Instagram
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, mengungkapkan pujian tinggi kepada gelandang jangkar timnya, Fernandinho. Pep Guardiola menyadari peran penting Fernandinho bagi skema permainan di lini tengah Manchester City. "Fernandinho punya kualitas spesial. Kami tak memiliki pengganti untuk dirinya, yakni mengenai bagaimana ia memenangkan duel dan beranjak turun ke lini belakang," tutur Guardiola, "Ia sangat luar biasa, pemain yang hebat bagi kami. Menghadapi Liverpool ia pun memperlihatkannya kembali. "Semoga, semoga saja ia akan sehat bugar selama mungkin," ujar Pep Guardiola mendoakan. #fernandinho #thecitizens #manchestercity #mancity #theblueskies
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on Jan 5, 2019 at 10:47pm PST